Minggu, 23 Oktober 2011

Pengelolaan Keuangan

Pagu anggaran yang diberikan pada Direktorat Jenderal Badan Peradilan Militer dan Tata Usaha Negara dalam DIPA tahun anggaran 2010 sebesar Rp.12.837.928.000,- ( Duabelas milyar delapan ratus tiga puluh tujuh juta Sembilan ratus dua puluh delapan ribu rupiah ).

Rekapitulasi Laporan Realisasi Anggaran Satuan Kerja Ditjen Badan Peradilan Militer dan Tata Usaha Negara tahun anggaran 2009 tergambar dalam matrikulasi sebagai berikut :

No.

URAIAN

PAGU ANGGARAN

REALISASI

SISA

% REALISASI

1

2

3

4

5

6

1.

Belanja Pegawai

RP. 4.007.417.000,

RP. 4.356.092.716,-

(Rp. 348.675.716)

108,70

2.

Belanja Barang

Rp. 6..330.511.000

Rp. 5.732.905.948,

Rp. 597.605.052,-

90,56

3.

Belanja Modal

Rp. 2.500.000.000,-

RP. 2.108.309.555,

Rp. 391.690.445

84,33

Jumlah

RP. 12.837.928.000,

Rp.12.197.308.219,

Rp. 640.619.781

95,01

Ditinjau dari segi pagu anggaran dalam DIPA dan realisasi anggaran tahun 2009yang lalu, dan dibandingkan pagu dalam DIPA dan realisasi tahun 2010, telah terjadi penurunan realisasi anggaran seperti yg diuraikan dibawah ini :

No

URAIAN

PAGU ANGGARAN

REALISASI

% REALISASI

2009

2010

2009

2010

2009

2010

1

2

3

4

5

6

7

8

1.

Belanja Pegawai

3.463.007.000

4.007.417.000

3.998.426.727

348.675.716

115

108

2.

Belanja Barang

5.755.797.000

6.330.511.000

5.031.892.955

5.732.905.948

95

90,56

3.

Belanja Modal

9.019.850.000

2.500.000.000

8.530.883.400

2.108.309.555

95

84,33

Jumlah

18.238.007.000

12.837.928.000

17.561.203.082

12.197.308.219

96

96,01

Tidak ada komentar:

Posting Komentar